DAMPAK SOSIAL EKONOMI PANDEMI COVID-19
Synopsis
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis analisis komparatif, dengan metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Sekretariat Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lampung Selatan. Sampel yang digunakan adalah sebanyak 30 responden. Uji validitas instrumen menggunakan product moment Pearson, sedangkan uji reliabilitas menggunakan Cronbach's Alpha. Pengujian hipotesis yang digunakan dalam penelitian tugas akhir ini adalah dengan menggunakan uji mann whitney dan uji t sampel independen. Hasil analisis menyatakan bahwa: Berdasarkan Indikator Kepemimpinan Transformasional, yaitu Pengaruh Ideal, Motivasi Inspirasional, Stimulasi Intelektual, Perhatian Individual (Pertimbangan Individual), dari keempat dimensi indikator dan setelah analisis, Kata kunci: Perbedaan, Kepemimpinan Transformasional, Covid - 19.